Text
Ayo Bisnis Batik
Buku ini merupakan buku ekonomi kreatif yang membahas tentang kerajinan batik dan bagaimana mengembangkan usahanya.
Buku ini disusun dan disajikan dengan bahasa yang sederhana serta dilengkapi dengan ilustrasi yang menarik sehingga mudah dipahami. Dengan adanya buku ini diharapkan generasi muda dapat belajar menjadi wirausahawan muda yang mencintai produk dalam negeri.
Buku ini ditujukan untuk semua kalangan baik di perkotaan maupun di pedesaan. Semoga buku ini bermanfaat bagi kita untuk memanfaatkan potensi yang kita miliki dan untuk membuka lapangan pekerjaan bagi kita sendiri maupun orang lain.
B03390 | 338.04 PUS a c1 | Perpustakaan SMPN 275 Jakarta (300) | Tersedia |
B03391 | 338.04 PUS a c2 | Perpustakaan SMPN 275 Jakarta (300) | Tersedia |
B03392 | 338.04 PUS a c3 | Perpustakaan SMPN 275 Jakarta (300) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain