Gotong royong merupakan suatu istilah asli Indonesia yang berarti bekerja bersama-sama untuk mencapai suatu hasil yang didambakan. Katanya berasal dari gotong=bekerja, royong=bersama. Bersama-sama …
Profesi sebagai pendidik adalah posisi sosial yang paling strategis dalam sebuah sistem, memiliki kedudukan yang tinggi dan utama dalam Islam. Guru adalah ujung tombak gerakan perubahan. Di pundak …
Saat ini banyak orang terpikir untuk memulai usaha sendiri. Tidak aneh memang, di saat lapangan kerja yang semakin sulit, atau kalaupun telah bekerja namun penghasilan masih belum mencukupi kehidup…
Kini bisnis rumahan telah berkembang pesat dan akan terus mengalami pertumbuhan di masa mendatang. Berbagai bisnis rumahan bermunculan karena ada aneka peluang usaha baru dan langkanya pekerjaan di…
Pesatnya perkembangan teknologi yang ada saat ini sudah tak terelakkan lagi. Beberapa produsen komputer berlomba-lomba menyediakan berbagai fasilitas dan fitur yang menarik dari setiap produk yang …
Dewasa ini, anak-anak, terutama yang tinggal di wilayah perkotaan, cenderung kurang tertarik dengan makanan-makanan tradisional. Padahal makanan-makanan tradisional pun memiliki rasa yang tak kalah…
Pemahaman tentang konflik, peta konflik, dan instrumen-instrumen yang dapat menghindarkan suatu kelompok atau masyarakat terlibat dari konflik sangat diperlukan oleh para siswa. Dengan demikian, se…
Permintaan komoditas tanaman hias dari hari ke hari cenderung meningkat. Kebutuhan akan tanaman hias pun tidak sebatas untuk konsumsi rumah, tetapi sudah merambah perkantoran dan ruang publik lain,…
Pakaian atau busana merupakan kebutuhan pokok manusia selain makanan dan tempat tinggal (rumah). Seiring dengan perkembangan kehidupan manusia, saat ini pakaian sudah merupakan lifestyle dan diguna…